Persepsi Orang Tua Tentang Pendidikan Anak pada Suku Paser

Author


Jayanti Mandasari(1Mail), Puji Yanti Fauziah(2),
Pendidikan Anak Usia Dini Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia(1)
Pendidikan Luar Sekolah, Universitas Negeri Yogyakart, Indonesia(2)

Mail Corresponding Author
Article Analytic
 PDF Full Text   [File Size: 240KB]

Published : 2021-07-04

Article can trace at:


Article Metrics

Abstract Views: 451 times PDF Downloaded: 322 times

Abstract


Konstitusi negara menetapkan bahwa setiap orang berhak memperoleh pendidikan tertinggi. Namun, masih banyak ditemukan anak yang putus sekolah termasuk daerah Suku Paser di Kecamatan Batu Sopang. Masalah ini tentu perlu mendapat perhatian semua pihak. Karena jika dibiarkan tidak menutup kemungkinan anak-anak di daerah Suku Paser ini selalu mengalami ketertinggalan. Oleh karena itu pola Pendidikan anak pada Suku Paser ini perlu dikaji secara mendalam. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) pemahaman orang tua tentang Pendidikan anak, (2) pola yang diterapkan orang tua, dan (3) factor-faktor yang mempengaruhi pola Pendidikan anak. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik wawancara. Data yang diperoleh dianalisis secara deskriptif kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pemahaman orang tua Suku Paser di Kecamatan Batu Sopang termasuk kategori baik, mereka umumnya memahami bahwa Pendidikan itu sangat penting. Hal ini dapat diketahui dari jawaban seluruh informan

Keywords


pola asuh; pendidikan; suku paser

References


Alonso-Stuyck, P. (2019). Which parenting style encourages healthy lifestyles in teenage children? Proposal for a model of integrative parenting styles. International Journal of Environmental Research and Public Health, 16(11). https://doi.org/10.3390/ijerph16112057

Bedrossian, A. (2018). Relationships between parenting practices, social engagement, academic competency, and high school dropout. In Dissertation Abstracts International Section A: Humanities and Social Sciences (Vol. 79, Issues 3-A(E)).

Bella, F. D., Fajar, N. A., & Misnaniarti, M. (2020). Hubungan pola asuh dengan kejadian stunting balita dari keluarga miskin di Kota Palembang. Jurnal Gizi Indonesia, 8(1), 31. https://doi.org/10.14710/jgi.8.1.31-39

Brasil, G., Ribeiro, L., Mazzo, A., Almeida, R., Martins, J., Fonseca, L., & Leon, C. (2018). Use of the design and self-confidence scales in the assessment of maternal-child realistic simulation. Revista de Enfermagem Referência, IV Série(19), 117-126. https://doi.org/10.12707/RIV18025

Eka, R., Siti, I., Suardiman, P., Ayriza, Y., Hiryanto, P., & Kusmaryani, R. E. (2007). PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK Penulis. Perkembangan Peserta Didik, hlm.24. http://staff.uny.ac.id/sites/default/files/pendidikan/Dr. Rita Eka Izzaty, S.Psi., M.Si./Buku PPD-revisi akhir.pdf

Evelyn, E., & Savitri, L. S. Y. (2017). Pengaruh Dukungan Sosial Terhadap Pola Pengasuhan Orang Tua Anak Berusia Middle Childhood dari Keluarga Miskin. Jurnal Psikologi Ulayat, 2(2), 434. https://doi.org/10.24854/jpu22015-38

Evelyn, E., & Savitri, L. S. Y. (2020). Pengaruh dukungan sosial terhadap pola pengasuhan orang tua anak berusia middle childhood dari keluarga miskin. Jurnal Psikologi Ulayat, 2(2), 434-449. https://doi.org/10.24854/jpu35

Junady, A. (2015). Konsep Dasar Peserta Didik. 20, 68. http://digilib.uinsby.ac.id/2805/5/Bab 2.pdf

Kirby, J. N. (2020). Nurturing family environments for children: Compassion-focused parenting as a form of parenting intervention. In Education Sciences (Vol. 10, Issue 1). https://doi.org/10.3390/educsci10010003

Lomanowska, A. M., Boivin, M., Hertzman, C., & Fleming, A. S. (2017). Parenting begets parenting: A neurobiological perspective on early adversity and the transmission of parenting styles across generations. In Neuroscience (Vol. 342). https://doi.org/10.1016/j.neuroscience.2015.09.029

Na'imah, T., & Suwarti. (2016). Model Pemberdayaan Keluarga Dengan Pendekatan Improvement Dan Berbasis Masalah Psikososial Anak Dari Keluarga Miskin. Jurnal Nasional UMP, XIII(1). https://dx.doi.org/10.30595/sainteks.v13i1.1551.

Naldi, H. (2018). Perkembangan Kognitif, Bahasa Dan Perkembangan Sosioemosional Serta Implikasinya Dalam Pembelajaran. Jurnal Socius: Journal of Sociology Research and Education, 5(2), 102. https://doi.org/10.24036/scs.v5i2.110

Naolaka, A. (2017). Landasan Pendidikan : Dasar Pengenalan Diri Sendiri Menuju Perubahan Hidup. Kencana.

Pérez-Fuentes, M. del C., Molero Jurado, M. del M., Oropesa Ruiz, N. F., Simón Márquez, M. del M., & Gázquez Linares, J. J. (2019). Relationship Between Digital Creativity, Parenting Style, and Adolescent Performance. Frontiers in Psychology, 10. https://doi.org/10.3389/fpsyg.2019.02487

Peterson, R. K. D., Varella, A. C., & Higley, L. G. (2017). Tolerance: The forgotten child of plant resistance. PeerJ, 2017(10). https://doi.org/10.7717/peerj.3934

Pushak, R. E., & Gordon, D. A. (2016). Parenting Wisely: Using innovative media for parent education. In Evidence-based parenting education: A global perspective.

Ward, C. L., Wessels, I. M., Lachman, J. M., Hutchings, J., Cluver, L. D., Kassanjee, R., Nhapi, R., Little, F., & Gardner, F. (2020). Parenting for Lifelong Health for Young Children: a randomized controlled trial of a parenting program in South Africa to prevent harsh parenting and child conduct problems. Journal of Child Psychology and Psychiatry and Allied Disciplines, 61(4). https://doi.org/10.1111/jcpp.13129


Refbacks

  • There are currently no refbacks.