Meningkatkan Kecerdasan Visual Spasial Anak Usia Dini Melalui Media Game Gartic

Author


Mistria Harmonis(1Mail), Fatrica Syafri(2), Faizatul Widat(3), Rumlystiowati Rumlystiowati(4), Ninik Agustin(5),
Pendidikan Islam Anak Usia, Universitas Nurul Jadid, Paiton, Probolinggo, Indonesia(1)
Pendidikan Islam Anak Usia, Universitas Islam Negeri Fatmawati Sukarno Bengkulu, Indonesia(2)
Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, Universitas Nurul Jadid, Paiton, Probolinggo, Indonesia(3)
Pendidikan Islam Anak Usia, Universitas Nurul Jadid, Paiton, Probolinggo, Indonesia(4)
Pendidikan Islam Anak Usia, Universitas Nurul Jadid, Paiton, Probolinggo, Indonesia(5)

Mail Corresponding Author
Article Analytic
 PDF Full Text   [File Size: 527KB]

Published : 2022-03-07

Article can trace at:


Article Metrics

Abstract Views: 625 times PDF Downloaded: 356 times

Abstract


Pengembangan kecerdasan anak usia dini memerlukan proses yang tidak mudah sebab anak usia dini memiliki keunikan yang berbeda antara anak satu dengan yang lainnya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mengkaji tentang meningkatkan kecerdasan visual spasial anak usia dini melalui media game gartic di RA Raisul Anwar Kotaanyar Probolinggo. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Teknik analisis datanya dilakukan melalui reduksi data memilih data yang dibutuhkan dalam penelitian, kemudian display data menampilkan data-data yang dipilih, dan dilanjut penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menghasilkan keadaan lembaga RA Raisul Anwar menggunakan media game gartic dalam upaya meningkatkan kecerdasan visual spasial anak didik, game gartic yang dikemas menarik mampu memberikan ketertarikan yang mampu memancing kecerdasan visual spasial anak muncul dan berkembang. Implementasi game gartic dilakukan melalui cara analisis kebutuhan, pengenalan kecerdasan visual spasial melalui game gartic, evaluasi kegiatan, rencana berjenjang


Keywords


kecerdasan visual spasial; anak usia dini; media game gartic

References


Adhimah, S. (2019). Adversity Quotient: Complementary Intelligence in Establishing Mental Endurance Santri in Pesantren. Jurnal Ilmiah Islam Futura, 19(1), 128-143.
https://doi.org/10.22373/jiif.v19i1.3502

Akhmad Shunhaji, N. F. (2020). Efektivitas Alat Peraga Edukatif (APE) Balok Dalam Mengembangkan Kognitif Anak Usia Dini Akhmad. Block Caving - A Viable Alternative?, 2(2), 1-30. https://doi.org/10.1016/j.solener.2019.02.027

Alfina, A., & Anwar, R. N. (2020). Manajemen Sekolah Ramah Anak Paud Inklusi. Al-Tanzim: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 4(1), 36-47. https://doi.org/10.33650/al-tanzim.v4i1.975

Astriani, S. A. (2019). Pendekatan Webbed Learning Pada Pembelajaran Tematik Terhadap Peserta Didik Inklusif Di Madrasah. Journal AL-MUDARRIS, 2(1), 79. https://doi.org/10.32478/al-mudarris.v2i1.220

Astuti, D. P., Muslim, A., & Bramasta, D. (2020). Analisis Persiapan Guru Dalam Pelaksanaan Pembelajaran Matematika Di Kelas Iv Sd Negeri Jambu 01. Jurnal Wahana Pendidikan, 7(2), 185-192. https://doi.org/10.25157/wa.v7i2.3676

Baharun, H. (2015). Penerapan Pembelajaran Active Learning untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa di Madrasah. Pedagogik; Jurnal Pendidikan, 2(2).

Baharun, H., & Wibowo, A. (2021). Kepemimpinan Perempuan dalam Menciptakan Sekolah Ramah Anak. Quality, 9(1), 87-102. https://doi.org/10.21043/quality.v9i1.10109

Citra, C. A. (2020). Keefektifan Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis Game Edukasi Quizizz Terhadap Hasil Belajar Teknologi Perkantoran Siswa Kelas X SMK Ketintang. Jurnal Pendidikan Administrasi Perkantoran (JPAP), 8(2), 261-272.

Dakir, Muali, C., Zulfajri, & Muali, C. (2021). Design Seamless Learning Environment in Higher Education with Mobile Device. Journal of Physics: Conference Series 1899, 1899, 1-5. https://doi.org/10.1088/1742-6596/1899/1/012175

Dr.Hasan Basi, M. A., & Dr.H.A.Rusdiana. (2015). Manajemen Pendidikan dan Pelatihan.

Erlinawati, Khairuddin, N. A. (2016). Penerapan Model Pembelajaran Picture And Picture Melalui Media Gambar Pada Subtema Kesiapsiagaan Gempa Bumi Untuk Ketuntasan Hasil Pembelajaran Anak Tk Nurul Iman Lhokseumawe. Jurnal Ilmu Kebencanaan (JIKA), 3(4), 134-141.

Fardiah, F., Murwani, S., & Dhieni, N. (2019). Meningkatkan Kemampuan Kognitif Anak Usia Dini melalui Pembelajaran Sains. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(1), 133. https://doi.org/10.31004/obsesi.v4i1.254

Fatima, W. Q., Khairunisa, L., & Prihatminingtyas, B. (2020). Metode Pembelajaran Berbasis Game Untuk Meningkatkan Keterampilan Membaca dan Menulis Aksara Jawa. 18 Inteligensi : Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(1), 17-22. https://doi.org/10.33366/ilg.v3i1.1766

Fika, Y., Meilanie, S. M., & Fridani, L. (2019). Peningkatan Kemampuan Bicara Anak melalui Bermain Peran Berbasis Budaya. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(1), 50. https://doi.org/10.31004/obsesi.v4i1.229

Firdausiah. (2021). Implementation of Role-Playing Games in Overcoming Introverted Children. Al-Ishlah:Jurnal Pendidikan, 13(2), 1394-1402. https://doi.org/10.35445/alishlah.v13i2.629

Hakim, A. L. (2011). Pengaruh Pendidikan Anak Usia Dini Terhadap Potensi Belajar Siswa Kelas I Sekolah Dasar di Kabupaten dan Kota Tangerang. Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 17(1), 109-122. https://doi.org/10.24832/jpnk.v17i1.11

Hanifah, H., & Amaliah, F. (2018). Manajemen Pembelajaran Bagi Anak Usia Dini dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran di Pos PAUD Dahlia 15. Jurnal Comm-Edu, 1(3), 24-29. https://doi.org/10.22460/comm-edu.v1i3.1102

Hapsari, B. I., Syukri, M., & Yusuf, A. (2016). Pengembangan Kecerdasan Musikal Dalam Pembelajaran Musik Angklung Pada Anak Usia 5-6 Tahun Di TK. Jurnal Pendidikan Pembelajaran Khatulistiwa, 5(2), 1-10.

Hasanah, U. (2019). Penggunaan Alat Permainan Edukatif (Ape) Pada Taman Kanak-Kanak Di Kota Metro Lampung. AWLADY : Jurnal Pendidikan Anak, 5(1), 20-40.
https://doi.org/10.24235/awlady.v5i1.3831

Iltiqoiyah, L. (2020). Manajemen Pembelajaran melalui Pendekatan BCCT dalam Meningkatkan Multiple intelligences Anak. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 1368-1381. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.781

Irwan, I., Luthfi, Z. F., & Waldi, A. (2019). Efektifitas Penggunaan Kahoot! untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Pedagogia : Jurnal Pendidikan, 8(1), 95-104.
https://doi.org/10.21070/pedagogia.v8i1.1866

Ita, E. (2018). Manajemen Pembelajaran Pendidikan Anak Usia Dini di TK Rutosoro Kecamatan Golewa Kabupaten Ngada Flores Nusa Tenggara Timur. Jurnal Dimensi Pendidikan Dan Pembelajaran, 6(1), 45-52.

Jafar, A. F., & Mardia, A. (2017). Efektifitas Penggunaan Media Pembelajaran Monopoly Game Smart Terhadap Minat Belajar Peserta Didik. Pendidikan Fisika, 5(1), 19-25.

Kuswanto, & Anderson, I. (2021). Effect of service quality and motivation on the consumption behavior of students in the academic services. International Journal of Evaluation and Research in Education, 10(1), 86-96. https://doi.org/10.11591/ijere.v10i1.20794

Laila, A. N., & Candraloka, O. R. (2019). Pemanfaatan Potensi Alam sebagai Alat Permainan Edukatif di PAUD Delima Jobokuto Jepara. E-Dimas: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 10(1), 76. https://doi.org/10.26877/e-dimas.v10i1.2883

Lasaiba, D. (2016). Pola Pengembangan Model Pembelajaran Pendidikan Anak Usia Dini Di Lingkar Kampus Iain Ambon. Jurnal Fikratuna, 8(2), 79-104.

Masyithoh, S. (2019). Implementasi Assesmen Perkembangan Kognitif Anak Usia Dini. Jurnal Care Children Advisory Research and Education, 7(1), 27-35.

Misrayeti, & Mahyuddin, N. (2020). The Implementation of Mathematics Learning in the Preparation Center Islamic Kindergarten Raudhatul Jannah City of Payakumbuh. 44(Icece 2019), 84-92. https://doi.org/10.2991/assehr.k.200715.017

Mundiri, A., & Jannah, F. (2021). Quality Assurance of Education in Senior High School during Covid-19 Pandemic. Al-Ishlah: Jurnal Pendidikan, 13(3), 2203-2212.
https://doi.org/10.35445/alishlah.v13i3.1190

Mushfi, M., Iq, E., Madanibillah, A., Muali, C., Anam, N. K., & Bon, A. T. (2021). Innovative Learning Media Based on e-Learning in the New Normal Era. Proceedings of the 11th Annual International Conference on Industrial Engineering and Operations Management Singapore, 6987-6993.

Nofitasari, A. D., & Maryani, I. (2018). Efektifitas Metode Eksperimen Terhadap Kemampuan Mengenal Warna Di Kelas A Tk Aba Tobayan Sleman. Jurnal Pendidikan, 2(1), 1-9.
https://doi.org/10.35568/earlychildhood.v2i1.158

Nurmiyanti, L., & Candra, B. Y. (2019). Kepemimpinan Transformasional dalam Peningkatan Mutu Pendidikan Anak Usia Dini. Al-Tanzim: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 3(2), 13-24. https://doi.org/10.33650/al-tanzim.v3i2.646

Prastowo, A. (2014). Pengembangan Bahan Ajar Tematik Tinjauan Teoritis dan Praktis. In Jakarta: Kencana Prenadamedia Group (pp. 1-588).

Purwok, S. A. (2020). Game Gartic.io: Cara Main Game Tebak Gambar Bahasa Indonesia di HP & Laptop. Https://jalantikus.com/tips/game-Gartic-Io

Qasim, M., & Maskiah. (2016). Perencanaan Pengajaran Dalam Kegiatan Pembelajaan. Jurnal Diskursus Islam, 4(3), 484-492.

Retnaningrum, W. (2016). Peningkatan Perkembangan Kognitif Anak Usia Dini melalui Media Bermain Memancing. Jurnal Pendidikan Dan Pemberdayaan Masyarakat, 3(2), 207-218. https://doi.org/10.21831/jppm.v3i2.11284

Rini, E. P. (2018). Meningkatkan Kecerdasan Visual-Spasial Melalui Media Audio Visual Anak TK Kelompok B.

Rozi, F., & Maulidiya, H. (2022). The Sekolah Sak Ngajine Program; The Habit of loving the Qur' an from an Early Age based on Tilawati. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(3), 1667-1676. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i3.1636

Rozi, F., Widat, F., & Efanadari, E. (2021). Implementasi Model Pembelajaran Picture and Picture dalam Meningkatkan Hasil Belajar Anak Usia Dini. Murobbi; Jurnal Ilmu Pendidikan, 5(1), 128-142. https://doi.org/10.21107/pgpaudtrunojoyo.v8i2.10691

Sriwidadi, T. (2001). Manajemen Mutu Terpadu. The Winners, 2(2), 107-115. https://doi.org/10.21512/tw.v2i2.3817

Sujoko, E. (2017). Analisis Swot Di Sekolah Menengah Pertama. Jurnal Manajemen Pendidikan, 4(1), 83-96. https://doi.org/10.24246/j.jk.2017.v4.i1.p83-96

Sumardi, Taopik Rahman, I. S. G. (2017). Peningkatan kemampuan anak usia dini mengenal lambang bilangan melalui media playdough. Jurnal PAUD Agapedia, 1(2), 190-202.
https://doi.org/10.17509/jpa.v1i2.9359

Syam, A. F., & Damayanti, E. (2020). Capaian Perkembangan Bahasa Dan Stimulasinya Pada Anak Usia 4 Tahun. PAUDIA : Jurnal Penelitian Dalam Bidang Pendidikan Anak Usia Dini, 9(2), 71-88. https://doi.org/10.26877/paudia.v9i2.6235

Umiarso, & Hidayati, N. (2022). Improving Children's Cognitive Intelligence Through Literacy Management. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(3), 1588-1598. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i3.1817

Wahid, A. H., Najiburrahman, Rahman, K., Faiz, Qodriyah, K., Hambali, Bali, M. M. E. I., Baharun, H., & Muali, C. (2020). Effectiveness of Android-Based Mathematics Learning Media Application on Student Learning Achievement. Journal of Physics: Conference Series, 1-7. https://doi.org/10.1088/1742-6596/1594/1/012047

Watini, S. (2019). Implementasi Model Pembelajaran Sentra pada TK Labschool STAI Bani Saleh Bekasi. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(1), 110-123.
https://doi.org/10.31004/obsesi.v4i1.190

Yunia, W. (2016). Improving Students' Speaking Skill By Using Stad (Student Teams Achievement Divisions). Al-Ishlah: Jurnal Pendidikan, 8(1), 136-153.

Zamroni, Amir, & Saleha, L. (2021). Pengelolaan APE Berbahan Limbah untuk Meningkatkan Kecerdasan Kognitif Anak. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 1382-1395. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.763


Refbacks

  • There are currently no refbacks.