- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
Peran Dongeng dalam Meningkatkan Kreativitas Anak Usia Dini
DOI:
https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i5.2615Keywords:
dongeng, kreativitas, anak usia diniAbstract
Kreativitas memiliki peran yang sangat penting untuk kehidupan selanjutnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran dongeng dalam meningkatkan kreativitas anak usia dini dengan menggunakan metode penelitian literature. Penelitian ini diperoleh dari sumber-sumber artikel jurnal yang ada selanjutnya dikumpulkan untuk ditelaah. Adapun 13 artikel jurnal yang digunakan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mendongeng dapat mengasah serta mengembangkan kreativitas anak dan minat anak dalam membaca. Sehingga jika dilakukan secara terus-menerus dengan cara yang tepat maka akan membentuk kreativitas anak dan dapat berkembang dengan lebih maksimal. Berdongeng baik untuk pembentukan kreativitas, karakter maupun kecerdasan majemuk anak di kemudian hari. Kegiatan mendongeng dapat dilakukan dengan boneka tangan, buku, ataupun alat digital. Mendongeng juga dapat divariasikan dengan kegiatan lain seperti bernyanyi ataupun bermain sehingga menambah imajinasi anak usia dini
Downloads
References
Abidin, Y. (2018). Strategi Mendongeng Kreatif, Cerdas, Dan Edutaimen. Cakrawala Dini: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(1). https://doi.org/10.17509/cd.v4i1.10379
Astuti, R., & Aziz, T. (2019). Integrasi Pengembangan Kreativitas Anak Usia Dini di TK Kanisius Sorowajan Yogyakarta. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(2), 294. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i2.99
Catala, A., Theune, M., Gijlers, H., & Heylen, D. (2017). Storytelling as a creative activity in the classroom. C and C 2017 - Proceedings of the 2017 ACM SIGCHI Conference on Creativity and Cognition, June, 237-242. https://doi.org/10.1145/3059454.3078857
Cendana, H., & Suryana, D. (2021). Pengembangan Permainan Tradisional untuk Meningkatkan Kemampuan Bahasa Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(2), 771-778. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i2.1516
Dewi, K. Y. O., Suwatra, I. W., & Magta, M. (2016). Penerapan Metode Bercerita Berbantuan Media Boneka Jari Untuk Meningkatkan Kemampuan Menyimak Anak Di Tk Waringin Sari. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Undiksha, 4(3).
Fadhli, M. (2018). Dongeng untuk Anak Usia Dini: Menginspirasi Tanpa Menggurui. Seminar Nasional Pendidikan Anak Usia Dini 2015 | PPS PAUD UNESA, February.
Fakhriyani, D. V. (2016). Pengembangan Kreativitas Anak Usia Dini. Wacana Didaktika, 4(2), 193-200. https://doi.org/10.31102/wacanadidaktika.4.2.193-200
Fitroh, S. F. (2015). Dongeng Sebagai Media Penanaman Karakter Pada Anak Usia Dini. Universitas Trunojoyo Madura, 2, 76-149.
Gusmayanti, E., & Dimyati, D. (2021). Analisis Kegiatan Mendongeng dalam Meningkatkan Perkembangan Nilai Moral Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(2), 903-917. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i2.1062
Habsari, Z. (2017). Dongeng Sebagai Pembentuk Karakter Anak. BIBLIOTIKA : Jurnal Kajian Perpustakaan Dan Informasi, 1(1), 21-29. https://doi.org/10.17977/um008v1i12017p021
Hanafi. (2017). Pembentukan Karakter Anak Melalui Dongeng. In Jurnal Pendidikan Karakter "JAWARA" (JPKJ) (Vol. 3, Issue 2, pp. 117-128).
Khotimah, S., Kustiono, K., & Ahmadi, F. (2021). Pengaruh Storytelling Berbantu Media Audio Terhadap Kemampuan Menyimak dan Berbicara pada Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(3), 2020-2029. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i3.1813
Kusmiadi, A., Sriwahyuningsih, S., & Nurfalah, Y. (2008). Strategi Pembelajaran Paud Melalui Metode Dongeng Bagi Pendidik Paud. JIV-Jurnal Ilmiah Visi, 3(2), 198-203. https://doi.org/10.21009/JIV.0302.11
Mappapoleonro, A. M. (2019). Profesionalisme Guru PAUD Abad 21 dalam Mengembangkan Pembelajaran Kreativitas Anak Usia Dini. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan STKIP Kusuma Negara, 1-8. https://doi.org/10.31932/jpaud.v1i2.385
Mardliyah, S., Yulianingsih, W., & Putri, L. S. R. (2020). Sekolah Keluarga: Menciptakan Lingkungan Sosial untuk Membangun Empati dan Kreativitas Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 576. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.665
Mayar, F., Herwati, Y., & Misrayeti, M. (2019). Urgensi Penyelenggaraan Perlindungan Anak Dalam Peningkatan Kreativitas Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Tambusai, 3(3), 1385-1388.
Miranda, D. (2016). Upaya Guru Dalam Mengembangkan Kreativitas Anak Usia Dini di KotaPontianak. Jurnal of Prospective Learning, 1(1), 60-67.
Moeslichatoen, R. (2004). Metode Pengajaran Di Taman Kanak-kanak, cet ke-2 (Jakarta: PT Asdi Mahasatya. Rineka Cipta.
Pebriana, P. H. (2017). Analisis Kemampuan Berbahasa dan Penanaman Moral Pada Anak Usia Dini Melalui Metode Mendongeng. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 1(2), 139-147. https://doi.org/10.31004/obsesi.v1i2.34
Purnama, S., Ulfah, M., Ramadani, L., & ... (2022). Digital Storytelling Trends in Early Childhood Education in Indonesia: A Systematic Literature Review. Jurnal Pendidikan Usia Dini, 16(1). https://doi.org/10.21009/JPUD.161.02
Rahiem, M. D. H. (2021). Storytelling in early childhood education: Time to go digital. International Journal of Child Care and Education Policy, 15(1). https://doi.org/10.1186/s40723-021-00081-x
Rahmat, S. T., & Sum, T. A. (2017). Mengembangkan Kreativitas Anak. Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan Missio, 9(2), 111-123.
Rambe, A. M., Sumadi, T., & Meilani, R. S. M. (2021). Peranan Storytelling dalam Pengembangan Kemampuan Berbicara pada Anak Usia 4-5 Tahun. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 2134-2145. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.1121
Ramdhani, S., Yuliastri, N. A., Sari, S. D., & Hasriah, S. (2019). Penanaman Nilai-Nilai Karakter melalui Kegiatan Storytelling dengan Menggunakan Cerita Rakyat Sasak pada Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 153. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.108
Setiawan, E., Dewi, M. S., & ... (2020). Story Telling Melalui Daring Untuk Perkembangan Kognitif Anak Usia Dini. Preschool: Jurnal Perkembangan dan Pendidikan Anak Usia Dini, 2(1) 163-173. http://ejournal.uin-malang.ac.id/index.php/preschool/article/view/10851
Sumardani, Y. F., & Muhid, A. (2020a). Efektivitas Mendongeng Dalam Meningkatkan Kreativitas Verbal Anak Usia Prasekolah. Tumbuh Kembang: Kajian Teori Dan Pembelajaran PAUD, 7(2), 153-163. https://doi.org/10.36706/jtk.v7i2.11749
Sumardani, Y. F., & Muhid, A. (2020b). Efektivitas Mendongeng dalam meningkatkan Kreativitas Verbal Anak Usia Prasekolah. Tumbuh Kembang: Kajian Teori Dan Pembelajaran PAUD, 7(2), 153-163. https://doi.org/10.36706/jtk.v7i2.11749
Turahmat, Wardani, O. P., & Wijayanti, R. (2019). Storytelling Pada Peserta Didik Tk Senyiur Indah Semarang Bermuatan Nilai Karakter. Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia, 7(2), 176. https://doi.org/10.30659/j.7.2.176-186
Tyasrinestu, F. (2019). Lagu anak dan dongeng sebagai media pembelajaran kreatif anak usia dini. Prosiding Seminar Nasional PBSI UPY, 1(1), 39-43.
Yansyah, Y., Hamidah, J., & Ariani, L. (2021). Pengembangan Big Book Storytelling Dwibahasa untuk Meningkatkan Literasi Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(3), 1449-1460. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i3.1779


